PrimaDaily – Tahukah anda alasan ukuran bulu mata atas dan bawah berbeda? Secara umum bulu mata atas memang lebih panjang daripada bagian bawah. Bahkan terlihat lebih lentik jika tumbuh dengan baik. Bulu mata atau rambut mata adalah bagian dari kelopak mata yang berupa helaian rambut-rambut. Fungsinya yaitu untuk melindungi mata dari debu dan keringat yang