Tag: cokelat

Jenis Cokelat Paling Umum dan Penggunaannya

PrimaDaily – Hingga sekarang semua jenis olahan cokelat menjadi favorit orang banyak, namun tahukah anda yang mana saja jenis cokelat yang paling umum? Setidaknya ada 4 macam jenis cokelat yang paling umum untuk dikonsumsi. Bahkan penggunaan cokelat tersebut juga dapat berbeda-beda. Meski demikian, cokelat memang sering kali menjadi bahan andalan dalam berbagai menu kudapan manis.

Cokelat Lebih Bagus Disimpan dalam Lemari Makan atau di Lemari Es?

PrimaDaily – Menurut Cadburry Australia, cokelat sebaiknya disimpan di dalam lemari makan (pantry) saja seperti yang dilansir dari Independent.co.uk. Jadi kulkas disebut bukan lokasi yang cukup tepat untuk menyimpan cokelat. Atau lebih tepatnya lebih baik disimpan di tempat yang sejuk, kering, dan gelap. Cokelat memiliki banyak penggemar di seluruh dunia, mulai dari anak-anak hingga orang

Makanan dan Minuman yang Membuat Tidur Tidak Nyenyak

PrimaDaily – Mengonsumsi makanan di malam hari terkadang menyenangkan akan tetapi ada pula beberapa makanan yang bisa membuat tidur anda menjadi tidak nyenyak. Sehingga membuat anda menjadi gelisah sepanjang malam. Jenis makanan yang dikonsumsi juga bisa beragam, tergantung anda sendiri. Ada pula yang mengonsumsi makanan berat lagi setelah selesai makan malam dengan nasi. Sebaliknya, camilan

Hindari Stres! Kenali Manfaat Cokelat Bagi Tubuh

PrimaDaily – Salah satu manfaat yang paling populer dari cokelat bagi tubuh adalah sebagai penghilang stres. Rasa coklat yang sangat manis mampu mengusir rasa bosan serta membangkitkan mood anda kembali. Apalagi ketika memiliki jadwal kerja yang padat serta batas waktu yang sudah mengejar-ngejar anda, langkah alami yang cepat dan praktis memakan cokelat batang. Anda bisa