PrimaDaily – Salah satu tips paling cermat untuk dilakukan agar tak jadi korban disinformasi yaitu mencari tahu sumber informasi lebih lanjut. Sebab disinformasi sekarang ini telah menjadi momok di era digital karena mengandung arti informasi palsu yang sengaja disebarkan untuk menipu. Google bahkan mencatat sepanjang tahun 2020 menjadi tahun yang sibuk bagi para pengecek fakta.