PrimaDaily– Olahraga adalah aktivitas yang dilakukan ibu hamil demi menjaga kesehatan tubuh serta janinnya. Manfaat lain dari olahraga adalah untuk memperbaiki pola pernapasan, membuat tubuh lebih lentur, menguatkan tulang, kurangi stres, dan meningkatkan perkembangan janin. Dokter Spesialis Kebidanan dan Kandungan, dr. Upik Anggraheni, SpOG menganjurkan kepada ibu hamil untuk berolahraga secara teratur, setidaknya 2-3 kali